9.20.2012

Happy Eid Mubarak

Iya, jangan protes dulu. I know it’s already September and Idul fitri has left away. Tapi ini baru ada waktu buat posting event kemaren (Ceilaah sok sibuk gitu ceritanya). No problemo lah ya  

Well, as usual hari pertama lebaran pagi-pagi buta udah harus bangun karena si teteh pulang kampung. Saya kebagian tugas buat beres-beres rumah sementara Emak sama Mbak Reni (Kakak yang keempat) is   preparing Ketupat and the gang. Abis itu kita mandi dan pergi ke masjid deket rumah. Ah ya, this is my first Lebaran in Graha Bintaro. Dulu tuh saya sama keluarga selalu solat Eid di halaman Rumah Sakit Harapan Kita yang ada di Daerah Slipi, sebelum kita pindah rumah.

New environment, new experience, and definitely new learning. Itu salah satu hal yang saya percaya. Ternyata eh ternyata kita solatnya di Masjid Bani Umar yang menurut saya designnya bagus dan nyaman. One thing that I love most of Eid prayer is seeing a lot of families with their best outfits. Walaupun sebenernya inti dari lebaran bukan itu, tapi ga ada salahnya kan wearing your best ones saat menghadap ke Gusti Allah.

Setelah solat, kita pulang ke rumah dan saya langsung buka tudung saji. Maklum makanan buatan emak selalu tempting. Dan ga berapa lama dateng kakak-kakak saya dan keluarganya, except my 2nd sister who celebrate this day in Lampung (Her husband’s hometown) and just able to talk to her by phone. 

Ritual selanjutnya ya pasti salam-salaman (tanpa sungkem, karena emang ga pernah ada sungkem-sungkeman di keluarga besar) dan rame-rame pergi ke rumah Bu De (Kakaknya Mama) di Rempoa. Dan apa yang kita temuin di jalanan? Macet saudara-saudara, but I won’t say any complain since I miss Jakarta with the whole chaotic things so bad. Nyampe di rumah Bu De, ketemu keluarga besar dari mama, dan pastinya makan lagi. Hehe. Abis perut kekenyangan dan berasa begah karena makanannya santan semua, we’re taking some pictures (Ritual wajib). Hehe.
“Ramadhan has left but never lost its spirit. Welcoming Syawal with full of good hopes and wishes. May Gusti Allah permit us to meet the holy month next year”

No comments: